PANDUAN DEPOSIT

Untuk dapat melakukan transaksi silahkan isi Saldo dengan cara transfer ke salah satu rekening Deposit Agra Sora Tours dibawah ini :

BANK TUJUAN
DETAIL
BCA 12345678 a.n. Dummy BCA
BRI 12345678 a.n. Dummy Name
Mandiri 12345678 a.n. Dummy Name

Sebelum transfer silahkan konfirmasi deposit dahulu untuk mendapatkan kode deposit untuk transfer dengan cara sebagai berikut :

  1. Kode Deposit adalah jumlah 3-4 digit tambahan dibelakang jumlah deposit yang akan ditransfer sebagai identitas dana yang masuk ke rekening Agra Sora Tours. Jumlah uang Deposit otomatis akan masuk sebagai saldo termasuk kode Deposit tanpa ada potongan.
  2. Login ke halaman user anda DISINI
  3. Lalu akses USER PANEL dikanan atas halaman.
  4. Selanjutnya pilih menu Deposit. Pilih bank tujuan yang dipilih dan masukkan jumlah deposit yang akan ditranfer (kelipatan Rp 10.000,-) lalu tekan tombol Setoran Deposit.
  5. Ikuti petunjuk Lihat pesan singkat yang muncul dibawah tombol lalu ikuti petunjuk pada pesan tersebut.
  6. Setelah transfer tunggu beberapa saat saldo akan masuk secara otomatis ke akun anda
  7. Yang Perlu Diingat adalah:
    1. Kode deposit hanya berlaku pada hari itu saja, jadi bila melakukan transfer esok harinya maka agen/member harus melakukan request kode deposit kembali
    2. Untuk deposit tanpa melakukan request kode deposit maka agen/member harus melakukan konfirmasi ke YM Online / Hubungi Kami. Saldo akan masuk dengan waktu yang lebih lama menunggu konfirmasi.